Perawatan Cucak Ijo Kuningan Dan Trotol Cepat Gacor

PERAWATAN IJO KUNINGAN & TROTOL CEPAT NGEPLONG & GACOR


    Master Kicauan - Halo sobat kicau mania kabarnya Semoga sehat selalu di tulisan kali ini saya ingin berbagi tips perawatan burung cucak ijo yang masih Kuningan ataupun yang sudah mulai keluar trotolnya. perawatan ini bisa saya gunakan kepada burung cucak ijo bahan Saya baik yang masih Kuningan ataupun yang mulai keluar trotolnya. dan untuk hasil perawatannya cukup memuaskan dimana kedua burung saya baik yang Kuningan maupun yang sudah trotol hariannya itu sangat rajin sekali berbunyi. untuk perawatannya sendiri sangat simpel dan tidak aneh-aneh dan sekarang langsung saja kita keperawatannya perawatan yang cukup penting dalam memelihara burung cucak ijo yang masih kuningan.

    yaitu adalah pengembunan, pengembunan ini sifatnya wajib dan harus dilakukan setiap hari jadi buat teman-teman yang memiliki burung cucak ijo Kuningan ataupun sudah trotol teman-teman bisa lakukan pengembunan mulai pukul lima pagi pengembunan sangat efektif sekali untuk membuat burung bahan cepat berbunyi. kemudian setelah kita lakukan pengembunan yang cukup penting juga adalah mengenai mandi ketika matahari sudah mulai muncul sekitar pukul tujuh pagi teman-teman bisa memandikan burung nya untuk mandi sendiri, coba usahakan untuk menggunakan cepuk dan biarkan dia mau mandi sendiri jadi kita cukup sediakan cepuk mandi yang agak besar kemudian teman-teman bisa taruh di dalam sangkar setelah kita berikan di dalam sangkarnya setelah itu burungnya tinggal kita gantung dan kita jemur sekalian.

    Buat teman-teman yang mungkin burung cucak ijo banyak masih sangat susah sekali untuk mandi teman-teman bisa sediakan cepuk sambil kita jemur seperti ini di antara biasanya dengan kondisi panas otomatis si burung akan berusaha mendinginkan tubuhnya dengan cara mandi. kemudian Bagaimana jika burungnya tetap tidak mau mandi caranya kita bisa pancing dulu dengan cara kita semprot halus untuk penyemprotan ini usahakan untuk tidak basah kuyup dan semprot tipis saja ini untuk merangsang si burung agar mau mandi. kemudian bagaimana lagi jika sudah dijemur sudah dipancing tetap tidak mau mandi caranya sediakan saja Cepuk mandinya di dalam sangkar selama seharian nanti teman-teman coba amati jam berapa dia mau mandi dan jika sudah ketemu jam berapa dia mau mandi besoknya teman-teman bisa memandikannya dengan cara sediakan cepuk mandinya pada jam tersebut.

    Kemudian penjemuran burungnya selesai mandi untuk penjemurannya jangan terlalu lama yaitu sekitar 5-10 menit saja kemudian setelah itu teman-teman bisa angin-anginkan burungnya atau kita teduhkan sambil burungnya kita angin-anginkan. teman-teman bisa berikan extra fooding berupa jangkrik, jangkrik sendiri untuk burung saya ini Kebetulan porsinya hanya tiga ekor karena dia kuatnya hanya itu kemudian buat teman-teman silakan berikan jangkrik kepada burung cucak ijo nya sampai kenyang jadi untuk pemberian extra fooding tidak kita takar namun berikan sampai si burung itu kenyang nggak biasanya. untuk burung cucak ijo yang masih bahan seperti yang Kuningan ataupun trotol makan jangkriknya biasanya sangat banyak jadi meskipun dihabisi 5 8-10 ekor teman-teman berikan saja sampai kenyang karena burung cucak ijo tersebut masih dalam masa pertumbuhan atau masih muda jadi dia membutuhkan asupan makanan yang banyak, maka dari itu untuk jangkrik Jangan pernah ditakar berikan saja sampai si burungnya kenyang.

    Kemudian berikutnya setelah kita berikan extra fooding teman-teman bisa lakukan pengerodongan pada burungnya jadi pengerodongan ini bertujuan untuk membuat si burung itu agar lebih tenang dan nantinya akan lebih cepat berbunyi jika sudah kita lakukan maka teman-teman bisa tempatkan burungnya di dalam rumah kemudian teman-teman bisa lakukan pemasteran ini sangat penting sekali dan juga salah satu Kunci keberhasilan karena burung cucak ijo bahan yang masih muda itu membutuhkan masteran untuk nantinya Dia belajar berbunyi. untuk pemasteran sendiri kita berikan mulai dari siang setelah perawatan tadi sampai sore hari sekitar pukul 03.00 kemudian setelah 03.00 sore teman-teman bisa Matikan suara masterannya dan burungnya kita keluarkan dan buka kerodongnya kemudian setelah itu kita angin-anginkan.

    Sambil kita angin-anginkan kita berikan extra fooding berupa jangkrik lagi dan untuk takarannya kita berikan sampai si burungnya kenyang jadi untuk extra fooding kita berikan pagi dan juga sore hari setelah selesai pemberian extra fooding burung bisa kita terus kerodong dan masukkan kembali ke dalam rumah kemudian kita lakukan pemasteran lagi Hingga malam hari sekitar pukul sembilan atau sepuluh malam.

    Ok teman-teman di kurang lebih seperti itulah untuk perawatan burung cucak ijo yang masih bahan khususnya masih Kuningan ataupun yang sudah mulai trotol dan perawatan inilah yang saya terapkan setiap harinya kepada kedua burung cucak ijo bahan saya. dan untuk saat ini baik saja yang masih Kuningan ataupun yang trotol punya saya ini sudah aktif sekali berbunyi Nah jadi untuk perawatannya sangat simpel sekali dan cukup mudah poin utamanya adalah pengembunan pemberian extra fooding dan juga pemasteran. Oke teman-teman silahkan terapkan kepada burung cucak ijo bahan kalian mungkin segini dulu tulisan kali ini.

    Terima kasih Yang udah membaca sampai habis semoga tulisan ini dapat memberikan manfaat edukasi dan juga informasi ke teman-teman semuanya sampai jumpa di tulisan selanjutnya dan salam kicau mania.